Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah

Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah
Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah

Ayam Bakar merupakan menu makanan paling populer di Indonesia tidak jarang memang restoran atau warung yang menyediakan atau menjual ayam bakar mungkin disetiap kota ada, tapi tidak ada salahnya Anda Mencoba membuatnya sediri dirumah kalau masih bingung dengan resepnya simak saja artikel yang saya beri judul "Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah" ini hingga selesai ok.


Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah

1. Bahan - bahan
Membuat Ayam Bakar :
> 1 ekor ayam segar, di potong menjadi beberapa bagian.
> 2 lembar daun salam.
> 3 sdm kecap manis.
> 1 lembar daun jeruk.
> 1 sdt air jeruk nipis.
> 200 ml santan.
> 1/2 sdm garam.

2. Bahan Bumbu halus Ayam Bakar :
> 5 buah cabai merah.
> 2 siung bawang putih.
> 1/2 sdt ketumbar.
> 8 bawang merah.
> 1 cm kunyit, memarkan.
>  garam.
> 2 cm jahe, memarkan.


3. Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis :
> Tumis dan campur bumbu halus.
> Lalu masukkan daun jeruk dan daun salam, aduk hingga tercampur rata.
> Masukkan ayam dan masukkan santan , lalu tuangkan kecap manis, air jeruk nipis dan garam.
> Tunggu sampai santan mendidih dan meresap kedalam daging ayam, dan angkat.
> Bakar ayam diatas bara api agar matang merata maka harus dibolak - balik.
> Olesi sisa bumbu pada ayam yang sedang dibakar, jika sudah matang angkat.

Siap dihidangkan bersama keluarga kerabat ataupun teman.

Demikian pembahasan mengenai Resep Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Manis Spesial Dan Mudah Semoga Bermanfaat.

2 comments

Kalau lagi lapar tu enaknya ayak bakar ditambah sambel dimakan sama nasi hangat gan

Reply

Iya gan. Apalagi minumnya yang manis - manis. uwihh mantap :lucu

Reply

Post a Comment